Perayaan
ulang tahun Universitas Tarumanagara di rayakan pada Hari Jumat, !7 Oktober
2014. Ualng tahun ke-55 ini yang jatuh pada tanggal 1 Oktober 2014 diadakan di Ciputra
Artprenuer, mall Ciputra World 1, lantai 11 yang berlokasi di Jl. Prof. Dr. Satrio,
Kav. 3-5, Jakarta Selatan.
Acara
ini diisi dengan berbagai macam Exhibition, pemberian Awards Ceremony, serta Musical Performance. Tak
hanya itu, acara ini juga dimeriahkan dengan penampilan seni musik dari Christopher
Abimanyu (Tennor), Agina Ananda purti (Sopran), Darmawan Susilo (Music
Composer), Chendra Panatan (Coreographer), Prima Muchlisin & Amadeus
Giovani Biga (Violin), Lentera Simfonia Orchestra, The Monarch Choir, Mousai
Arpa Choir, serta MC Untung Subroto dan Glory Oyong.
No comments:
Post a Comment